---- بسم الله الر حمن الر حيم ----

PERBEDAAN TINTA PASARAN (BIASA) DENGAN TINTA WATERPROOF

Beberapa perbedaan antara tinta pasaran (biasa) dengan tinta waterproof


Nampak sekilas memang tidak ada perbedaan, apalagi hasil scan / foto, tp jika dilihat secara langsung dan teliti ada perbedaan diantara keduanya, antara lain : 
  • warna tinta waterproof lebih tajam
  • setelah beberapa hari pengecapan tinta biasa akan tampak ngeblur / pudar
  • warna tinta waterproof lebih natural sesuai predikat namanya
  • dll
Beberapa pemesanan stempel di t4 kami biasanya didasari atas permintaan kualitas tinta yang bagus dengan harga yg relatif murah. Namun demikian ada sebagian yang tidak begitu memperhatikan kualitas tinta shg cukup menggunakan tinta pasaran / biasa dengan harga yg sedikit lebih murah, selisih harga antar 5rb s.d. 15 rb.



LOGO BARU KOPERASI INDONESIA


Logo Baru Koperasi Indonesia

Stempel Warna Koperasi Indonesia


STEMPEL WARNA  LOGO BARU KOPERASI
(ukuran gagang D40mm harga 90rb)

contoh lain stempel koperasi warna warni


stempel Koperasi warna warni termasuk stempel

dg tingkat kesulitan cukup lumayan, sehingga

pembuatanya membutuhkan waktu lebih lama 2-3 

jam karena butuh kehati2an dan kesabaran.

namun demikian, beberapa titik warna tertentu 

kemungkinan lebih cepat habis karena 

persediaan tinta hanya sebatas area warnanya 

saja. jadi sebaiknya hanya digunakan utk 

dokumen2 tertentu saja, tidak utk nota2 eceran 

agar lebih awet tintanya.






PENJELASAN LOGO
BENTUK :
Logo Sekuntum Bunga Teratai bertuliskan KOPERASI INDONESIA
Arti Gambar dan Penjelasan Lambang Koperasi Baru:
1.    Lambang Koperasi Indonesia dalam bentuk gambar bunga yang memberi kesan akan
     perkembangan dan kemajuan terhadap perkoperasian di Indonesia, mengandung makna    
     bahwa Koperasi Indonesia harus selalu berkembang, cemerlang, berwawasan, variatif,   
     inovatif sekaligus produktif dalam kegiatannya serta berwawasan dan berorientasi pada
     keunggulan dan teknologi;

PEMESANAN STEMPEL VIA EMAIL